Access point adalah adalah perangkat, seperti router nirkabel / wireless, yang memungkinkan perangkat nirkabel untuk terhubung ke jaringan. Pada access point terdapat router built-in, sementara yang lain harus terhubung ke router untuk menyediakan akses jaringan. Dalam kedua kasus, access point biasanya didesain untuk perangkat lain, seperti jaringan switch atau modem broadband.
Access point dapat ditemukan di banyak tempat, termasuk rumah, bisnis, dan lokasi publik. Pada kebanyakan rumah, access point adalah router nirkabel, yang terhubung ke DSL atau modem kabel . Namun, beberapa modem mungkin termasuk kemampuan nirkabel, membuat modem itu sendiri sebagai access point. Perusahaan besar sering memberikan beberapa access point, yang memungkinkan karyawan untuk secara nirkabel (tanpa kabel) terhubung ke pusat jaringan dari berbagai lokasi.
Access point publik dapat ditemukan di toko-toko, kafe, restoran, perpustakaan, dan lokasi lainnya. Beberapa kota menyediakan poin akses publik dalam bentuk pemancar nirkabel yang terhubung ke lampu jalan, dan benda-benda umum lainnya.
Access Point berfungsi sebagai Hub/Switch yang bertindak untuk menghubungkan jaringan lokal dengan jaringan wireless/nirkabel, di access point inilah koneksi data/internet dipancarkan atau dikirim melalui gelombang radio, ukuran kekuatan sinyal juga mempengaruhi area coverage yang akan dijangkau, semakin besar kekuatan sinyal (ukurannya dalam satuan dBm atau mW) semakin luas jangkauannya.
Software Untuk Membuat Access Point
1. Connectify
Connectify adalah software gratis untuk membuat
hotspot sendiri, untuk membuat hotspot sendiri pada Pc, laptop atau
notebook yang memiliki wifi card/ USB wifi. Dengan connectify berbagi
koneksi internet dengan komputer, tablet, handphone jadi lebih mudah.
2. Virtual Router
Virtual Router menjadikan Pc, laptop atau notebook yang memiliki
windows 7 (baca: hanya) menjadi wifi hotspot ,Software virtual router
menjadi virtual router dengan menggunakan teknologi enkripsi
WPA2memastikan keamana jaringan internet atau data yang anda share ke
publik.
3. Maryfi
Marify software untuk koneksi wifi ke wifi menjadikan Pc, laptop atau
notebook yang memiliki windows 7 (baca: hanya) menjadi hostspot
sendiri dengan mengunakan virtual router , menggunakan teknologi
enkripsi WPA2, smart phone atau atau alat/gadget lain yang memiliki wifi
dapat tersambung dengan mudah ke hotspot anda.
4. MyRouter
MyRouter software yang bekerja sebagai virtual router pada pc dan laptop
dengan tampilan yang sangat mudah dimengerti, software ini akan
memudahkan kamu untuk sharing koneksi internet dengan aman nyaman dengan
berbagai perangkat elektronik lain yang memiliki wifi.
5. mHotSpot
mHotSpot membuat laptop atau pc mu dapat sharing/berbagi koneksi internet melalui wifi bawaan atau usb wifi
baik smartphone, android, BB, tablet, ipad, atau perangkat lain yang memiliki wifi. mHotSpot bekerja menjadi wifi extender penyambung (menambah) jangkauan ke laptop/pc yang tidak terjangkau router.
baik smartphone, android, BB, tablet, ipad, atau perangkat lain yang memiliki wifi. mHotSpot bekerja menjadi wifi extender penyambung (menambah) jangkauan ke laptop/pc yang tidak terjangkau router.
6. MyPublicWiFi
MyPublicWiFi menjadikan laptop/PC yang memiliki WIFI mejadi wireless
access point siapapun yang dapat menjadikan laptop/PC menjadi server
untuk berbagi koneksi internet dengan mudah.Solusi mudah untuk
meringankan biaya pembelian hardware ataupun biaya internet, cocok
digunakan di rumah atau kost2an,sofware ini juga memiliki
log/track/catatan siapa saja yang menggunakan koneksi anda.
7. virtualaccesspoint
virtual accesspoint aplikasi web java, untuk kamu yang (mobile) butuh
instan tanpa perlu instal software virtual access point, cukup ketik
alamat virtualaccesspoint.com pada browsermu kemudian enable java
(aktifkan). Isi SSID kemudian turn on AP. (hanya bisa digunakan
pc/laptop OS Win 7 dan Server)
8. myHotspotCreator
myHotspotCreator software kecil, simple dan mudah digunakan untuk
sharing koneksi internet melalui wifi (laptop/notebook/pc), share
internet dengan menggunakan password tak perlu khawatir ada penyusup
masuk ke jaringan internet mu.
9. Sevengate
Sevengate software sharing internet, private network, lan game, file
sharing, dll. virtual router untuk pc laptop , notebook yang memiliki OS
windows 7. so,. mau buat lan game pakai wifi jadi mudah bukan.
10. Virtual WiFi Router Version 2
Virtual WiFi Router Version 2 versi perbaikan dari Virtual WiFi Router
Version 1 yang memberikan kemudahan lebih dan pastinya tetap portabale
dan ringan, untuk setting awal pengunaan software ini silahkan ke -> tutorial
Macam-Macam Access Point
Nich macam-macam access point.
1. TP-Link (Korea Selatan) : IP = 192.168.1.1
2. D-link (china) : IP = 192.168.0.1
3. blue-link
4. Belkin (america)
5. SMC (jepang) : IP = 192.168.2.1
6. Linksys product america ataupun cisco.inc.
7. mikrotik-ukraina
8. 3Com : IP = 192.168.1.1
9. Linksys IP = 192.168.1.1
10. broadmax UHP ADSL modem
IP = 172.16.0.254
11. Homeportal DSL modem
IP = 172.16.0.1
12. Westell DSL 2100 modem
IP = 192.168.1.254
13. Motorola surfboard 4100 and 3100
IP = 192.168.100.1
14. USR 8000A broadband router
IP = 192.168.123.254
15. Belkin router
IP = 192.168.2.1
16. Compaq CP-2W
IP = 192.168.1.1
17. Wanadoo livebox
IP = 192.168.1.1
18. Airlink
IP = 192.168.1.1
19. Zyxel prestige 652HW-31 ADSL router
IP = 192.168.1.1
Sumber :
www.google.com
http://10file.com/software-wifi.htm
http://www.kampus-info.com/2013/04/pengertian-access-point-dan-fungsinya.html
http://yelpishari.wordpress.com/2012/12/22/macam-macam-access-point/
0 komentar:
Posting Komentar